Headlines

Batam Gelar Open House Natal, di Rutan Kelas IIA Hadirkan Suasana Hangat Bersama Keluarga

  Batam – News GBN com – Dalam rangka menyambut Hari Raya Natal, Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIA Batam melaksanakan kegiatan Open House Natal yang dibuka untuk keluarga Warga Binaan dan masyarakat, dan akan berlangsung hingga satu hari ke depan.(25/12) Dalam rangka kegiatan Open House ini diselenggarakan sebagai bentuk komitmen Rutan Batam dalam memberikan…

Read More

Kawiro Susilo Gugat Status Tersangka, Sidang Praperadilan Digelar di PN Jakarta Selatan

Kawiro Susilo Gugat Status Tersangka, Sidang Praperadilan Digelar di PN Jakarta Selatan Jakarta – Pengadilan Negeri Jakarta Selatan menggelar sidang praperadilan atas permohonan Direktur PT Amosys Indonesia, Kawiro Susilo, pada Senin (5/5/2025). Permohonan ini diajukan untuk menguji keabsahan penetapan dirinya sebagai tersangka oleh Bareskrim Polri dalam kasus dugaan pelanggaran Undang-Undang Kesehatan terkait distribusi produk skincare….

Read More

Cegah Demam Berdarah Lantamal III Gencarkan Foging

Jakarta, Metrochanel.com- Lantamal III menggencarkan fogging dalam rangka mencegah dan mengantisipasi penyebaran penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD), di lingkungan Mako Lantamal III, Jl. Gunung Sahari No. 2, Ancol, Jakarta Utara, pada Selasa (23/4). Kegiatan fogging ini dilakukan sebagai upaya preventif terhadap munculnya wabah penyakit DBD, yang disebarkan oleh nyamuk Aedes Aegypti, terlebih di musim hujan…

Read More

KRITIKAN KERAS TERHADAP PELAYANAN PUBLIK DI RUMAH SAKIT GRAHA PERMATA IBU

Depok – newsgbn.com || Kronologi Singkat Pada Sabtu, 1 Februari 2025, saya dan istri membawa anak kami, Elviano, ke Puskesmas Beji karena kondisinya agak kuning. Dokter merujuk ke spesialis anak, namun ada kendala nomor BPJS tidak muncul di aplikasi JKN akibat gangguan sistem. Kami diberikan rujukan mandiri sebagai alternatif jika BPJS belum bisa digunakan hingga…

Read More

Wartawan Dilarang Liputan Wajibnya Di Tempat Pembuangan Akhir, Atas Perintah Atasan Kepada Satpam

Depok (08/01/2025) – newsgbn.com | Terkait larangan kepada wartawan untuk meliput di tempat pembuangan akhir (TPA) / pembuangan sampah yang terletak di kelurahan Cipayung kecamatan Cipayung kota Depok Jawa Barat, harus ada izin dari kepala UPTD Ferry Dewantoro. Terjadi adu argumentasi wartawan dan satpam dilokasi TPA, terkait larangan untuk mengambil gambar sampah dan bikin video,…

Read More

Pembangunan Pengelolaan Sampah Di Soal Warga RW 06 Kelurahan Abadi Jaya Mengganggu Kesehatan Warga Yang Terdampak

“Diduga pemerintah kota Depok bersama dinas lingkungan hidup dan kebersihan (DLHK) gagal menangani persoalan sampah, tempat pembakaran sampah / Incinerator dibangun ditengah permukiman padat penduduk, “sehingga kesehatan masyarakat yang terdampak terganggu. Warga RW 06 kelurahan Abadi jaya melakukan aksi demo pada hari Senin 23/12/2024, di depan tempat pengelolaan sampah, sambil berorasi menuntut pemerintah agar program…

Read More

Salah Satu Kanker Paling Langka, Kenali 4 Gejala Utama Kanker Sarkoma

Gema Berita Nusantara newsgbn.com. || Beberapa waktu lalu, artis Alice Norin mengaku mengidap kanker sarkoma. Kangker ini muncul di rahimnya dan harus segera diangkat agar tidak semakin membahayakan kesehatannya. Dokter sekaligus konsultan senior onkologi medis Parkway cancer center, Richard Quek mengatakan sarkoma merupakan salah satu bentuk kanker paling langka yang menyerang manusia. Kurang lebih hanya…

Read More
1234

DINAS KEBUDAYAAN PEMUDA DAN OLAHRAGA KAB. BERKASI MENYIAPKAN SEJUMLAH ATLET POTENSIAL

  Gema Berita Nusantara News Cikarang Pusat, Newsgbn.com || Dinas Kebudayaan, Pemuda dan Olahraga (Disbudpora) Kabupaten Bekasi menyiapkan sejumlah atlet potensial untuk delapan Cabang Olahraga (Cabor). Atlet tersebut nantinya disiapkan untuk menghadapi Pekan Olahraga Wilayah Daerah (Popwilda) Wilayah II Jawa Barat 2024. Kepala Bidang Pembudayaan Olahraga, Disbudpora Kabupaten Bekasi, Yudi Candra Permana mengatakan, delapan cabor…

Read More

PT. MULTISTRADA KAB. BEKASI MELANGGAR TEKNIS PENGOLAHAN LIMBAH B3

Pemerintah Kab. Bekasi jatuhkan sanksi Administratif terhadap PT. Multistrada atas Pengolahan Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (B3) Karena Tidak memnuhi Teknis GBN News. CIKARANG TIMUR, newsgbn.com  || Pemerintah Kabupaten Bekasi memberikan sanksi administratif penghentian sementara kegiatan produksi PT. Multistrada Arah Sarana, Tbk yang berlokasi di Desa Karangsari Kecamatan Cikarang Timur, pada Jumat (02/02/2024). Kepala Dinas…

Read More

2 Kurir Narkoba Ditangkap di Riau, 53 Kg Sabu-10 Ribu Happy Five

GBN News Medan Polrestabes Medan menangkap dua kurir narkoba jaringan internasional di Jalan Lintas Sumatera, Provinsi Riau. Polisi pun mengamankan barang bukti 53 kg sabu dan pil happy five sebanyak 10 ribu butir. Kapolrestabes Medan Kombes Teddy Jhon Marbun mengatakan para pelaku yang ditangkap berinisial DN (28) dan TJ (24). Kedua pelaku merupakan warga Tangerang….

Read More